Segala macam info dan berita tentang studi di kota Madinah dan Ikatan Keluaga Pondok Modern Gontor Cab. Madinah

Jumat, 20 April 2018

Pesan dan Nasehat Menjelang Ujian Akhir Semester Universitas Islam Madinah



IKPMMADINAH.COM, Madinah- Guna menambah semangat belajar para mahasiswa, IKPM Madinah mengadakan acara pesan dan nasehat menjelang ujian akhir semester Universitas Islam Madinah, kamis (19/04). Acara diadakan di kediaman ustadz Nahidh Silmi, dan dihadiri oleh beberapa senior dari majlis syuro IKPM dan segenap warga IKPM Madinah. 

Acara diawali dengan ramah tamah dan dilanjutkan dengan pesan dan nasehat dari para senior setelah sholat isya.

Dari pesan dan nasehat para senior, seluruh mahasiswa diharapkan agar senantiasa memanfatkan kesempatan yang mahal ini dengan sebaik mungkin, yaitu menuntut ilmu di kota Nabi. Serta tidak lupa agar terus meningkatkan ibadah dan dzikir, karena sebesar keinsyafanmu, sebesar itu pula keuntunganmu.

Acara diakhiri dengan doa dan foto bersama warga IKPM Madinah.  (Irfan Azhari)

Share:

1 komentar:


  1. Thanks for your Information!
    University of Jordan
    http://www.ju.edu.jo/home.aspx

    BalasHapus

Silahkan berikan komentar anda!


Official Website Ikatan Keluarga Pondok Modern (IKPM) Cabang Madinah, Saudi Arabia. Diberdayakan oleh Blogger.

Cari Blog Ini

Pembekalan Pendaftaran S2 untuk Warga IKPM Madinah

Suasana acara pembekalan untuk pendaftaran S2  Madinah - Ikatan Keluarga Pondok Modern Darussalam Gontor cabang Madinah mengadakan pengaraha...